kalo kita bahas ini mungkin tidak akan habis untuk satu halaman, disini saya coba terangkan hal-ha yang sering digunakan ketika dalam proses pengecekan sistem dari nextcloud .
Pertama Koneksi SSH ke Server
Setelah itu arahkan ke folder dimana nextcloud disimpan contoh di /var/www/html/nextcloud
gunakan user dari webserver yang digunakan sebelum memulai perintah occ command line
contoh
sudo -u apache occ php .........
kemudian masukan fungsi command line yang akan kita pergunakan, berikut contoh command beserta fungsinya
A. Scan File
sudo -u www-data php occ files:scan --help
Penggunaan:
files:scan [-p|--path="..."] [-q|--quiet] [-v|vv|vvv --verbose] [--all] [user_id1] ... [user_idN] Arguments: user_id will rescan all files of the given user(s) Options: --path limit rescan to the user/path given --all will rescan all files of all known users --quiet suppress any output --verbose files and directories being processed are shown additionally during scanning --unscanned scan only previously unscanned files
contoh penggunaan
sudo -u www-data php occ files:scan --all
Artinya seluruh file dari seluruh masing-masing user yang ada akan di cek ulang dan jika ada yang belum didaftarkan makan akan didaftarkan ulang.
contoh penggunaan
sudo -u www-data php occ files:scan --path="johny"
Artinya pengecekan seluruh file yang ada didalam user johny
B. Command Untuk Mode Maintenance
maintenance:data-fingerprint update systems data-fingerprint after a backup is restored maintenance:mimetype:update-db Update database mimetypes and update filecache maintenance:mimetype:update-js Update mimetypelist.js maintenance:mode set maintenance mode maintenance:repair repair this installation maintenance:theme:update Apply custom theme changes maintenance:update:htaccess Updates the .htaccess fileContoh Penggunaan:
sudo -u www-data php occ maintenance:mode --on sudo -u www-data php occ maintenance:mode --off sudo -u www-data php occ maintenance:repairSebenarnya masih banyak OCC comman dari nextcloud yang bisa kita pelajari terutama untuk upgrade versi nextcloud menggunakan OCC command yang akan kita pelajari dalam artikel lain secara mendetail.